Tuesday

HATI-HATI BERMAIN PTC

TIPS AMAN BERMAIN PTC

1. Lindungi komputer Anda
Pakailah antivirus dan antispyware yang baik untuk melindungi komputer Anda. Anda bisa men-download software-software tersebut secara gratis di banyak website. Cobalah untuk melakukan searching di goole dengan keyword “antivirus full version” atau “antivirus with crack”. Contoh : jika Anda ingin men-download AVG maka cobalah “AVG full version” atau “AVG with crack”. Jangan lupa juga untuk clear cookies ketika log out dari website PTC.

2. Jangan gunakan password yang sama di setiap PTC yang Anda ikuti
Beberapa scammers mencoba untuk mencuri informasi-informasi penting darimu dengan membuat PTC baru. Jadi, gunakanlah password yang berbeda untuk setiap PTC yang Anda ikuti jika Anda tidak menginginkan account Anda di hack.

3. Tulis username dan password Anda di kertas
Saya percaya banyak di antara kalian yang menuliskan username dan password Anda di computer seperti menuliskannya di Notepad atau Microsoft word. Namun, bila Anda ingin mencegah para hacker mencuri username dan password Anda, lebih baik Anda menuliskannya di secarik kertas. Saya juga tidak terlalu yakin apakah mereka dapat melakukannya, tapi tidak ada salahnya untuk bersikap waspada.

4. Investasi
Anda harus sabar dalam bermain PTC. Jangan tergesa-gesa untuk berinvestasi ketika Anda hanya mengatahui sedikit mengenai PTC tersebut. Tunggu setidaknya 3 bulan untuk mengobservasi bila Anda tidak ingin uang Anda hilang begitu saja.

5. Referral
Mungkin Anda sudah pernah mendengar pepatah yang mengatakan “Jangan menaruh semua telur dalam satu keranjang”. Hal ini juga berlaku di bisnis PTC. Bila Anda telah memutuskan untuk membeli referral, Maka lebih baik untuk membagi uang Anda ke beberapa PTC. Akan lebih baik bila Anda membeli 500 referrals di 4 tempat daripada membeli 2000 referrals sekaligus hanya di satu PTC. Jadi, ketika salah satu PTC tersebut ternyata menjadi scam maka Anda tidak langsung kehilangan semua uang Anda.

6. Jangan curang
Jangan mencoba untuk membuat lebih dari satu account atau Anda akan di banned.

7. Jangan spamming
Tidak ada seorangpun yang menyukai spam. Jadi, jangan mencoba untuk berbuat demikian karena bila Anda ketahuan maka bersiaplah kehilangan account PTC Anda.

3 comments: